Keunggulan pakan alami?
1. Tidak Menurunkan Kualitas Air
Hal ini berlaku terutama untuk jenis pakan alami hidup karena berbeda dengan pakan buatan yang akan mengedap di dasar perairan. Pakan buatan yang tersisa akan terurai menjadi Amonia, Nitrit, Nitrat dan lain lain. Proses Penguraian itu membutuhkan Oksigen sehingga kadar Oksigen di perairan akan menurun. Amonia yang dihasilkan adalah senyawa yang sifatnya racun untuk ikan.
2. Tidak Mudah Rusak
Pakan alami yang berbentuk organism hidup relatif lebih tahan lama dan mudah rusak dengan sarat dipeluhara bukan dalam lingkungan yang sesuai dengan habitat aslinya.
3. Mudah Dicerna Ikan
Pakan alami mudah di cerna dalam saluran pencernaan ikan dan mudah di serap oleh usus halus ikan.
4. Cepat Berkembang Biak
Pakan alami sangat cepat berkembang biak di lingkungan yang kaya bahan organik. Sebaiknya perkembangan pakan alami ini juga diawasi supaya tidak lepas control.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar